
Suhu dan Kelembaban
Suhu dan Kelembaban ini berfokus pada kalibrasi perangkat pengukur suhu dan kelembaban seperti termometer (analog atau digital), termokopel, sensor suhu, hygrometer, dan perangkat pencatat data (data logger). Kalibrasi memastikan perangkat ini memberikan hasil pengukuran yang akurat dalam berbagai kondisi lingkungan.